Ratusan Rumah Terendam Banjir dari Luapan Sungai Cimanuk
Pemerintah daerah telah mengonfirmasi bahwa ratusan rumah warga terendam banjir dari luapan Sungai Cimanuk di Garut pada Minggu malam kemarin. Banjir tersebut kini telah surut. Menurut Kepala Pelaksana BPBD Garut,…